Skin First Aid Solusi Mengatasi Jerawat ala Natasha Wilona

Bye-bye Acne Ala Natasha Wilona!

Posted: 24 Dec 2021


Bye-bye Acne Ala Natasha Wilona!

Memiliki wajah yang bersih dan cerah merupakan dambaan setiap orang. Gimana nih dengan Zestie? Pastinya Zestie ingin tau bagaimana cara Prilly menghempaskan jerawat! Nih, biar Azarine bocorin apa sih rahasia Prilly bisa say bye to acne.

Siapa sih yang gak kesel sama timbulnya jerawat? Jerawat bisa muncul karena berbagai faktor, diantaranya; tidak menjaga pola makan, kurang istirahat, tidak mengelola stress dengan baik, sedang mendekati masa menstruasi, tidak merawat kebersihan kulit wajah, dan masih banyak faktor lainnya. Perlu diingat juga bahwa tidak ada orang yang sama sekali bebas dari jerawat. Apalagi mayoritas orang Indonesia memiliki kulit berminyak, dibandingkan dengan yang memiliki jenis kulit normal dan kering. Pastinya kalau jerawat tetap membandel, kita akan kesal. Penasaran kan gimana tips dari Prilly Latuconsina untuk say bye-bye to acne?

Memiliki wajah yang bersih dan cerah merupakan dambaan setiap orang. Gimana nih dengan Zestie? Pastinya Zestie ingin tau bagaimana cara Prilly menghempaskan jerawat! Nih, biar Azarine bocorin apa sih rahasia Prilly bisa say bye to acne. Rangkaian produk Azarine Blemish Rescue membantu Prilly untuk menghadapi permasalahan jerawat, pori-pori besar, dan kulit berminyak. Yuk, kita lihat apa aja sih rangkaian dari Skin First Aid?

1. Purifying Deep Cleansing Clay Mask

Masker wajah yang berbahan dasar clay dan matcha yang diformulasikan untuk kulit berminyak, berjerawat, dan kombinasi. Terdapat 2 teknologi dalam masker ini, yaitu; 12 vegie greentox (campuran 12 sayuran hijau yang berfungsi untuk mendetox sekaligus menutrisi kulit wajah) dan color changing popping charcoal (butiran arang hitam yang berfungsi untuk membantu proses detox wajah dari polusi, debu, komedo, bakteri, dan minyak berlebih). Saran pemakaian purifying deep cleansing clay mask bagi kulit kering 1 kali seminggu, normal 1-2 kali seminggu, kombinasi 2-3 kali seminggu, berminyak 3 kali seminggu.

2. Blackhead Remover Mask

Mengangkat komedo dengan cara yang mudah, cepat, dan tanpa rasa sakit. Dapat membantu permasalahan komedo dan pori-pori besar. Mengandung mugwort, matcha, dan royal jelly. Aman untuk ibu hamil, ibu menyusui, dan kulit sensitif. Saran pemakaian blackhead remover mask dalam 1 minggu adalah 1-3 kali sesuai dengan kebutuhan.

3. Oil Free Brightening Moisturizer

Pelembab wajah untuk kulit berminyak, berjerawat, dan acne prone skin. Memiliki fungsi utama untuk mengontrol minyak, mencerahkan, dan memberi efek matte pada wajah.



ARTICLES

Beauty Journals